Matematika Sekolah Menengah Atas nilai rata rata 8 siswa adalah 75 jika ditambah 2 siswa lain nilai rata ratanya menjadi 80 jumlah nilai 2 siswa tersebut adalah​

nilai rata rata 8 siswa adalah 75 jika ditambah 2 siswa lain nilai rata ratanya menjadi 80 jumlah nilai 2 siswa tersebut adalah​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

8 siswa=75

10 siswa=80

1.tentukan jumlah nilai 8 siswa

rata-rata=jumlah data

_________

banyak data

75=jumlah data

_________

8

75×8=jumlah data

jumlah data=600

2.jumlah 10 siswa

80=jumlah data

_________

10

80×10=jumlah data

jumlah data=800

jumlah nilai=800-600

=200

jadi jumlah nilai 2 siswa adalah 200

semoga membantu

[answer.2.content]