Matematika Sekolah Menengah Pertama Paman memiliki uang Rp20.000.uang itu diberikan kepada 4 keponakannya sama banyak.jika setiap keponakannya menerima uang Rp4.300.hitunglah sisa uang paman!


Tolong dijawab!​

Paman memiliki uang Rp20.000.uang itu diberikan kepada 4 keponakannya sama banyak.jika setiap keponakannya menerima uang Rp4.300.hitunglah sisa uang paman!


Tolong dijawab!​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

S = 20.000 - 4.300 × 4

S = 20.000 - 17.200

S = 2.800

Jadi, sisanya adalah 2.800

Penyelesaian

  • Sisa = 20.000 - (4.300 x 4 )
  • Sisa = 20.000 - 17.200
  • Sisa = 2.800

Jadi sisa uang paman adalah Rp 2.800

[answer.2.content]